Saturday, September 10, 2022

Bos PSG: Kylian Mbappe & Neymar Enggak Akur? Kata Siapa!?


 Bola Sport - Ini bukan yang pertama kalinya Mbappe dan Neymar dikabarkan berselisih di PSG.

Pelatih Paris Saint-Germain, Christophe Galtier membantah klaim adanya keretakan hubungan antara duo penyerang Kylian Mbappe dan Neymar.

Saat PSG menang 2-1 atas Juventus dalam laga pembuka fase bustina Liga Champions, Neymar tampak sangat marah pada Mbappe ketika ia memilih untuk menendang bola daripada mengoper.

Jelang poedinoc lanjutan Ligue 1 musim ini lawan Brest, Galtier mengatakan sebaliknya bahwa hubungan antara duo superstar PSG itu baik-baik saja.

Apa kata Galtier tentang rumor Mbappe dan Neymar yang tidak akur?

"Hubungan antara Ney dan Kylian sangat baik, dan saya tidak memberi Anda informasi sebaliknya," kata sang pelatih dalam konferensi pers pralaga, Jumat (9/9).

"Mereka bersama dalam latihan, mereka marzac bersama saat melakukan pemanasan. Ya, ada situasi itu [menegangkan] di pertandingan. Dan saya mendiskusikannya kemarin dengan Kylian, yang saya pikir, saya kira, telah membicarakannya dengan Ney."

Ketika ditanya lebih lanjut mengenai insiden tersebut, Galtier menambahkan: "Ada dua detik ketika Anda harus membuat keputusan, dan Kylian berkonsentrasi untuk menendang bola."

"Saya yakin Kylian akan memberikan umpan yang lebih menentukan untuk Ney, karena Ney juga bisa melakukan yang sebaliknya kepada Kylian. Tapi saya tidak merasakan sesuatu yang negatif sejak pertandingan itu terkait peluang saat itu."
Bukan rumor keretakan hubungan yang pertama

Baca Juga Permainan Game Slot Online

Ini bukan pertama kalinya PSG meredam isu keretakan di antara para pemain bintang mereka, dengan Mbappe dan Neymar juga pernah berselisih soal pengambilan penalti di awal musim ini.

Setelah perdebatan di antara keduanya, Neymar yang mengambil penalti dan mencetak gol, meski pun Mbappe waktu itu enggan merayakan golnya. Usai pertandingan, Neymar 'menyukai' beberapa unggahan di media sosial yang mengkritik pemilihan Mbappe sebagai eksekutor penalti utama.

No comments:

Post a Comment